Saturday, January 18, 2014

Hubungan Bahasa Korea Dan Bahasa Bugis Makassar Versi Humor

Hubungan Bahasa Korea Dan Bahasa Bugis Makassar Versi Humor - Zona Kara Artikel Ampuh, baru baru ini mendapatkan kiriman dari pembaca setianya , berupa tulisan , yang unik dan menghibur , maka dari itu kami dari zona karya artikel ampuh merasa bahwa artikel yang dikirim oleh sobat artikel ampuh ini layak untuk di terbitkan.  Untuk mempersingkat waktu silahkan baca tulisan teman kita dibawah ini

http://www.artikelampuh.blogspot.com/p/sitemap.html

Hubungan Bahasa Korea Dan Bahasa Bugis Makassar Versi Humor


Dari dulu hingga sekarang demam korea masih berjangkit di kalangan kaula muda. bagaimana tidak, boy band dan girl band menjadi tolak ukur  bergaya atau trend fashion. sebagian dari anak muda bahkan bergaya menjadi ala korea, mulai dari cara berpakaian, model rambut hingga belajar bahasa korea. ternyata setelah diteliti bahasa korea punya kemiripan kosa kata dengan bahasa Bugis - Makassar. sekarang coba baca dengan cermat tulisan di bawah ini.

  • cang - teng : gelas besi
  • bwu - jung : sumur
  • kang - gu - lung : bantal
  • makacima : pucat
  • iyamuto : hanya itu
  • tacciri : mencret
  • meyong : kucing
  • asulai : anjing jantan
  • bwa - le - shu : tikus
  • nya - rang : kuda
  • kwa - to - wang : baskom
  • bang - kung : parang
  • bing - kung : cangkul
  • jang - bang : BAB
  • kerodo - mega - tai : WC
  • Tappeccworo : tergelincir
  • lam - we - sewong : ubi rebus
  • kaliki : pepaya
  • cikali : sepupu
  • amure : paman
  • anure : ponakan
  • ta' bbure : terhambur
  • lem - pong : lumpur
  • gwa - lung : sawah
  • gam - bang : tape
  • unnyi : kunyit
  • kenynye : amis
  • karawa : memegang
  • itai : lihatlah
  • pao - kecci : mangga kecut
  • kikkiri - gallang : pelit sekali
  • cwo - rong : kerucut
Itulah beberapa  kosa kata bahasa bugis makassar yang mirip dengan bahasa korea, tapi jangan ditanggapi serius yah, ini hanya sekedar " just for laugh " intinya sebelum kita mempelajari bahasa negara lain baiknya kita pelajari bahasa kebanggaan kita yaitu bahasa indonesia, indonesia punya  ribuan bahasa daerah dari ratusan suku di nusantara yang harus kita lestarikan, malukan jadinya kalau kita berasal dari sebuah suku tapi gak tau bahasa daerah kita sendiri. ok friends, banggalah jadi indonesia.

Demikian Zona Karya Artikel Ampuh yang menerima tulisan dari pengirimnya yang berjudul Hubungan Bahasa Korea Dan Bahasa Bugis Makassar Versi Humor , semoga bisa membuat anda tertawa , dan untuk lebih kenal dengan penulisnya , data teman kita tersebut bisa dilihat dibawah ini.
#Tentang Pemilik Karya
Nama teman kita adalah Abkar BS biasa dipanggil Anchi dan dia aktif di sosial media , dia juga seorang relawan pmi , dan juga dia adalah seorang pengusaha muda yang suka menulis, dan yang anda baca saat ini adalah salah satu dari karya dari teman kita ini.

Anda bisa berbicara dengan dia lebih lanjut , melalui akun media sosialnya,yaitu :

Facebook : https://www.facebook.com/anchy.po
Disqus Comments