Friday, January 30, 2015

5 Hal Yang Menguntungkan Saat UN Di Hapuskan

5 Hal Yang Menguntungkan Saat UN Di Hapuskan - UN (Ujian Nasional) merupakan salah satu standar kelulusan bagi siswa, sebagai standar mutu pendidikan Indonesia. Tapi bagi pelajar ini merupakan suatu yang menakutkan hingga mengakibatkan depresi bagi beberapa siswa.
Rencana penggantian UN oleh pemerintah yang baru yaitu, Ujian Nasional akan dihilangkan dan diganti oleh Evaluasi Nasional (ENAS) perubahan ini bukan hanya berubah dari segi nama melainkan pemulihan dari fungsi Ujian Akhir yang semestinya setiap tahun.

Nah, Beberapa Manfaat apabila UN benar-benar dihapuskan:
  1. Tidak Ada Yang Depresi , dampak utama dari UN bagi siswa yaitu depresi mengingat beban sejumlah mata pelajaran yang mesti dikuasai serta standar kelulusan yang selalu berubah tiap tahunnya. pada saat depresi akan mempengaruhi para siswa saat mengerjakan soal UN.
  2. Tidak Ada Yang Kecewa, Banyak siswa-siswa berprestasi yang gagal pada saat pengumuman kelulusan, sedangkan banyak diantaranya siswa yang malas bisa lulus. ini mengakibatkan kekecewaan yang besar bagi diri mereka.
  3. Tidak Adanya Kasus Kematian, Banyak juga pelajar yang sudah terlalu stress dan depresi akibat kegagalan di UN, akhirnya nekat mengakhiri hidupnya dengan jalan yang nekat. 
  4. Tidak Adanya Soal Bocor, sudah dipastikan setiap tahun saat UN berlangsung sudah pastikan ada soal yang bocor, sehingga beberapa oknum mendapatkan keuntungan tersendiri
  5. Reputasi sekolah, Hasil dari UN baik atau buruknya berimbas kepada reputasi sekolah.
Demikian Artikel Ampuh Mengenai 5 Hal Yang Menguntungkan Saat UN Di Hapuskan , Semoga bermanfaat.
Disqus Comments